Komitmen FTP pada Keterbukaan Informasi Publik

Pembekalan Pengabdian Mahasiswa kepada Masyarakat 2023
Juli 7, 2023
Lokakarya Kurikulum S2 TEP
Juli 18, 2023

Komitmen FTP pada Keterbukaan Informasi Publik

Dekan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya, Prof. Yusuf Hendrawan, M.App.Life.Sc., Ph.D tandatangani komitmen keterbukaan informasi publik,   di Ruang Sidang lantai 7 dengan disaksikan jajaran dekanat FTP beserta Ketua Divisi  Informasi, Dokumentasi dan Keluhan UB , Zulfaidah Penata Gama, S.Si., M.Si., Ph.D beserta para jajarannya, Rabu (05/07/2023).

Sebagai bentuk pelaksanaan Good Governance, maka pelaksanaan prinsip tranparansi, akuntabilitas dan partisipasi masyarakat dalam setiap proses terjadinya kebijakan publik perlu dilaksanakan keterbukaan informasi publik oleh setiap badan publik termasuk FTP UB.

Melalui keterbukaan informasi publik ini diharapkan dapat membangun budaya transparansi dan akuntabilitas di lingkungan kampus serta mendorong tata kelola pelayanan informasi yang semakin berkualitas.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Skip to content